Tuesday, 5 December 2017

Puisi , Relaku

Relaku
by : S.R MM walker's
 
rebut keadilan berparas tangis.
timbang tanpa hati .
hempas tak bernurani .
malaikat hitam peluk penuh kasih .
bidadari lempar gaun indahnya .
duduk sajaku ..
ber adu jari dengan anganmu .
tatap matamu bersama mimpiku .
pinang tak bermahkota .
jual pun tak sanggup beli .
senyumku lebih indah peluk rintihmu .
riang pancar mulya tipuku .
hapus air mata beningmu .
kikis pelan lukisanku di hatimu .
ijinkan bingkaiku hiasi harimu .
karena doaku pasti iringi langkahmu .
By: kamu saja

No comments:

Post a Comment

silahkan gabung