Monday, 31 July 2017

Kata mutiara roman

"Berat bibir ini terucap Perih mata ini menatap Menjelang hadirnya perpisahan Perpisahan bagiku derita Memenjarakan kenangan Menaburkan luka Tapi perpisahan punya janji Pasti akan bertemu lagi Selama bukan perpisahan abadi" - Roman Picisan

"Ketika kita menghadapi kesulitan Dan kita tidak menyerah Itulah kekuatan kita" - Roman Picisan

"Ya Allah, mungkin aku bukan orang baik Tapi aku percaya kau pasti mendengarkan do'aku ini Ya Allah, sembuhkanlah semua luka dan sakit pada Wulandari Dan jagalah dia sebaik-baiknya malam ini karena aku tidak mampu melakukannya. Aamiin" - Roman Picisan

"Apakah kamu tahu saat aku bilang aku benci kamu hatiku menjerit tak setuju Apakah kamu tahu saat aku bilang aku rela melepasmu itu kebohongan terburuk" - Roman Picisan

"Kupikir sudah lupa, Ternyata rasa itu masih ada. Mungkin hanya Wulan yang mampu merusak move on sebulan!" - Roman Picisan

"Sebulan berlalu... Dan aku hanya bisa menggenggam rindu,,, Berharap mampu lupakan.. Tanpa perlu mengingat senyummu.." - Roman Picisan

"Ini kesimpulan tentang hatiku.. Tentang rasa yang bergitu hebat Tentang rindu yang menggeliat Tentang dirimu, yang semakin berat untuk kupikat.." - Roman Picisan


 . . . . . Preview . . . . . . Next . . . . . .